Home » » Sawahan Swimming Pool Wisata Air Karanganyar

Sawahan Swimming Pool Wisata Air Karanganyar

Written By Unknown on Minggu, 15 Mei 2016 | 01.17.00

Karanganyar - Jika anda warga Karanganyar dan sekitarnya menginginkan suasana lain bermain sambil berolah raga air maka yang paling tepat adalah berenang di Sawahan Swimming Pool. Objek ini berada di dusun sawahan kelurahan jaten, karanganyar. Lokasi ini didirikan dan menjadi milik perorangan. Tempatnya yang nyaman menjadikan banyak pengunjung yang sering berkunjung ke area ini. Ada 3 blok kolam dan water boom. Fasilitas makan juga cukup teredia dengan nyaman. Lokasi ini memang agak masuk kedalam namun semua terbayar dengan kenyamanan di area kolam. Lokasinya cukup sejuk dan tidak panas. Akan tetapi jika menginginkan suhu yang nyaman anda harus datang pagi hari atau sore hari. #Danik
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Plesiran dan Kuliner - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger